Flanagan Resmi Perpanjang Kontraknya
![]() |
Flanagan Dapat Kontrak Baru Di Liverpool |
Jon Flanagan resmi mendapatkan perpanjangan kontrak di tim yang sudah ia gemari sejak kecil itu, Pemain bertahan berusia 23 tahun ini sudah menjadi skuad Liverpool sejak 2004 yang lalu, namun karier seniornya bersama Liverpool agak terganggu dengan cedera yang dialaminya sejak 2014.
Kabar baiknya kondisi Jon Flanagan saat ini sudah mulai membaik dan dirinya pun sudah mulai bisa bermain lagi bersama tim, Absen selama 20 bulan sudah menjadi waktu yang cukup panjang bagi Flanagan dan kini saatnya dia beraksi lagi bersama Liverpool.
"Brilian, [kontrak baru] adalah sesuatu yang memang selalu saya inginkan sejak kecil," tutur Flanagan melalui laman resmi klub.

Post a Comment